
Implementasi Sistem
yaitu tahap meletakkan sistem supaya siap untuk dioperasikan.
Langkah-langkah pada tahap implementasi sistem
1. Menetapkan Rencana Implementasi : Adalah untuk
mengatur biaya dan waktu yang dibutuhkan selama tahap sistem diterapkan pada
suatu organisasi.
2. Melakukan Kegiatan Implementasi
Ada 5 kegiatan yang dilakukan...